9 Januari 2025
Senja News
BisnisNasional

Kasus Viral: Sepatu Senilai Rp 10 Juta Kena Pajak Rp 31 Juta, Sri Mulyani Konfirmasi: Denda Ditanggung oleh DHL

Senja News Keuangan Sri Mulyani Indrawati memberikan mengenai olahraga senilai Rp 10 juta yang dikenai bea masuk Rp 31 juta. Sri Mulyani menjelaskan bahwa persoalan tersebut telah diselesaikan, dan barang tersebut telah diterima oleh pemiliknya.

Sri Mulyani menjelaskan bahwa dalam kasus tersebut, terdapat indikasi bahwa yang dilaporkan oleh perusahaan jasa titipan, dalam hal ini , lebih rendah dari harga sebenarnya (under invoicing) Oleh karena itu, melakukan koreksi terhadap nilai tersebut untuk perhitungan bea masuk dan .

“Ditemukan bahwa persoalannya adalah pada nilai sepatu yang diberitahukan oleh perusahaan jasa titipan DHL, di mana nilai yang dilaporkan oleh DHL lebih rendah dari harga sebenarnya,” jelas Sri Mulyani dalam penjelasannya di resminya.

Akibat kesalahan tersebut, sepatu impor senilai Rp 10 juta tersebut dikenakan bea masuk Rp 31 juta. Sri Mulyani menyatakan bahwa atas kesalahan tersebut ditanggung oleh DHL, bukan oleh pemilik sepatu.

“Pembayaran denda itu dilakukan oleh perusahaan DHL, jadi bukan oleh pemilik sepatu. Saat ini masalah ini sudah selesai. Sepatu tersebut telah diterima oleh penerima barang dan kewajiban kepabeanan telah diselesaikan,” tambahnya.

Sri Mulyani juga meminta Bea Cukai untuk terus meningkatkan perbaikan layanan dan memberikan kepada mengenai kebijakan-kebijakan yang berlaku.

Kronologi kejadian dimulai dari viralnya seorang pria bernama Radhika Althaf yang protes atas bea masuk Rp 31 juta yang dikenakan pada pembelian sepatu senilai Rp 10 juta. Bea Cukai menjelaskan bahwa bea masuk tersebut besar karena nilai CIF atas impor yang disampaikan oleh jasa kirim tidak sesuai.

Ketidaksesuaian nilai CIF menyebabkan importir dikenakan denda sesuai dengan peraturan yang berlaku. Denda yang dikenakan mencakup bea masuk, PPN, PPh impor, dan sanksi administrasi, dengan total tagihan mencapai Rp 30.928.544.

Baca juga

Rekomendasi

Saksi Ungkap Pemotor Tewas di Jakbar: Kepala Tertusuk Besi Separator

vina

Sudah Lansia, Jaksa Ringankan Tuntutan SYL

vina

Piala AFF U-16: Indonesia Sempurna ke Semifinal Usai Libas Laos 6-1!

vina

Pria Subang Ditangkap dengan 9 Paket Sabu

vina

Benarkah Anji dan Wina Natalia Bakal Rujuk?

vina

Harga Pertalite Asli Bukan Lagi Rp10.000/Liter

vina
Memuat....