27.3 C
Jakarta
24 Januari 2025
Senja News
GadgetTeknologi

Raja HP Terkencang di Dunia Terbaru: Asus ROG 8 Pro Mendominasi!

Senja News – Setiap bulannya, AnTuTu, situs benchmark performa perangkat mobile, merilis daftar HP terkencang di .

Daftar tersebut mencakup kategori mulai dari hingga kelas terjangkau.

Pada bulan Maret 2024, 8 Pro menjadi penguasa HP terkencang dunia di kelas flagship dengan skor 2.141.448.

HP ini, yang dikhususkan untuk para pecinta game kelas premium, ditenagai oleh

Dari 10 model yang masuk daftar HP flagship terkencang dunia edisi Maret 2024, 6 di antaranya menggunakan chipset Snapdragon 8 Gen 3, yang merupakan chipset premium buatan yang paling terkini di pasaran.

Selanjutnya, terdapat 4 dalam daftar tersebut yang ditenagai oleh chipset 9300.

Ponsel-ponsel tersebut adalah Oppo Find X7, Pro, iQOO Neo 9 Pro, dan X100. Berikut daftar lengkapnya, dikutip dari Gizmochina, Rabu (3/4/2024):

10 HP Flagship Terkencang Maret 2024:

1. Asus ROG Phone 8 Pro (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+512GB) – 2,141,448

2. OPPO Find X7 (Dimensity 9300, 16GB+1TB) – 2,138,119

3. iQOO 12 (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+512GB) – 2,110,595

4. Red Magic 9 Pro+ (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+512GB) – 2,098,269

5. Vivo X100 Pro (Dimensity 9300, 16GB+1TB) – 2,088,853

6. iQOO Neo 9 Pro (Dimensity 9300, 16GB+1TB) – 2,070,155

7. iQOO 12 Pro (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+1TB) – 2,066,837

8. Vivo X100 (Dimensity 9300, 16GB+512GB) – 2,049,022

9. Nubia Z60 Ultra (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+512GB) – 2,043,411

10. OPPO Find X7 Ultra (Snapdragon 8 Gen 3, 16GB+512GB) – 2,036,200

Selanjutnya, di kelas yang lebih terjangkau, OnePlus Ace 3V menduduki posisi teratas dengan chipset Snapdragon 7+ Gen 3, dan berhasil mengumpulkan skor 1.466.728.

Rata-rata pada daftar HP , chipset Snapdragon 7 mendominasi, termasuk Snapdragon 7+ Gen 3, Snapdragon 7+ Gen 2, serta Snapdragon 7 Gen 3.

Sisanya didukung oleh Dimensity 8200 dan 8300. Berikut daftarnya:

10 Terkencang Maret 2024:

1. OnePlus Ace 3V (Snapdragon 7+ Gen 3, 16GB+512GB) – 1,466,728

2. Redmi K70E (Dimensity 8300-Ultra, 16GB+1TB) – 1,391,125

3. GT Neo 5 SE (Snapdragon 7+ Gen 2, 16GB+1TB) – 1,156,867

4. Redmi Note 12 Turbo (Snapdragon 7+ Gen 2, 16GB+1TB) – 1,141,660

5. OPPO Reno11 5G (Dimensity 8200, 12GB+512GB) – 1,001,672

6. iQOO Neo7 SE (Dimensity 8200, 12GB+512GB) – 968,672

7. iQOO Z8 (Dimensity 8200, 12GB+512GB) – 966,356

8. Redmi Note 12T Pro (Dimensity 8200-Ultra, 12GB+512GB) – 891,887

9. OnePlus Ace Racing Edition (Dimensity 8100-Max, 12GB+256GB) – 883,261

10. Honor 100 (Snapdragon 7 Gen 3, 16GB+512GB) – 836,504

Baca juga

Rekomendasi

Mau Beli Suzuki Jimny 5 Pintu? Ini Waktu Indennya

vina

Samsung Galaxy M15 5G: Baterai 6.000 mAh Jumbo dan Fitur NFC dengan Harga Terjangkau

vina

Infinix Note 40 Racing Edition Resmi Diluncurkan dengan Harga Mulai dari Rp2,7 Juta

vina

Elon Musk Banting Setir Tiru Gojek dan Grab

vina

Panel Instrumen Yamaha Nmax Turbo Tech Max: Canggih Mirip Xmax

vina

Samsung Galaxy Z Fold 6 Versi Tipis Akan Dirilis, Simak Bocorannya

vina
Memuat....